Bahan - Bahan :
- 200 gram Terigu
- 150 gram Kelapa parut
- 50 gram Gula pasir
- 1 butir Telur ayam
- 2 sendok makan Mentega
- secukupnya Minyak goreng
Cara Membuat :
- Sangrai kelapa parut dan lelehkan mentega. Sisihkan.
- Kocok telur, gula dan mentega (yang sudah dilelehkan dan bersuhu ruang).
- Ambil sedikit adonan, pulung dengan tangan bentuk silinder. Potong serong. Lakukan hingga adonan habis.
- Goreng dengan api yang banyak dan panas sampai matang kecoklatan.
Demikianlah informasi mengenai resep Biji Ketapang Crispyy yang dapat admin sampaikan. Semoga dapat bermanfaat bagi para pembaca. Terima kasih.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar