Bahan - Bahan :
- 1 1/2 cangkir Tepung Terigu
- 3/4 cangkir Gula Bubuk
- 1 sendok makan Baking Powder
- 1/2 sendok teh Garam
- 1/2 cangkir Jus Jeruk
- 1/2 cangkir Minyak Goreng
- 5 buah Telur Ayam
- 1 bungkus Whipped Cream Cair
- 1 bungkus Kacang Almond
- 2 buah Kiwi
Cara Membuat :
- Panaskan oven 160 derajat celcius.
- Campur tepung, gula 0.75 cup, baking powder, dan garam. Aduk. Tambahkan jus jeruk, aduk.
- Tambahkan minyak dan kuning telur, kocok sampai mengembang.
- Di tempat terpisah, kocok putih telur sampai kaku. Masukkan sisa gula ke dalam kocokan putih telur, kocok kembali.
- Masukkan adonan putih telur ke dalam adonan tepung. Aduk.
- Panggang kira2 60 menit.
- Setelah kue matang, tunggu hingga dingin. Kocok whipped cream hingga kaku. Olesi ke seluruh permukaan kue. Tutupi bagian sisi samping kue dengan remah2 almond dan bagian atas kue dengan potongan buah (kiwi).
Demikianlah informasi mengenai resep Lemon chiffon cake with almond and kiwi yang dapat admin sampaikan. Semoga dapat bermanfaat bagi para pembaca. Terima kasih.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar