Bahan - Bahan :
- 300 gr Tape / Peyeum (sy 500 gr)
- 80 gr Susu Kental Manis / 2 sachet
- 6 btr Kuning Telur (sy 7 btr)
- 4 btr putih Telur (sy 5 btr)
- 200 gr Gula
- secukupnya Keju parut Prochiz
- 1 sdt Vanili Bubuk
- 1 sdt Baking Powder (sy double acting)
- 100 gr Wisjman (cairkan)
- 50 gr Mentega (cairkan) (sy pakai salted Elle n Vire
- 200 gr Tepung Terigu
Cara Membuat :
- Siapkan Loyang Ukuran 20 cm disemir Mentega dengan memakai kuas dan taburi Tepung.
- Haluskan Tape / Peyeum dengan Garpu, buang seratnya dan campurkan Susu kental manis, sisihkan.
- Kocok Telur + Gula dengan Mixer kecepatan Tinggi, hingga mengembang kaku, lalu tambahkan Vanili hingga rata.
- Panaskan Oven 160 °c
Demikianlah informasi mengenai resep Bolu Tape Keju yang dapat admin sampaikan. Semoga dapat bermanfaat bagi para pembaca. Terima kasih.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar