Bahan - Bahan :
- 100 gram butter margarine (aku palmia)
- 250 gram air
- 1/4 sdt garam
- 125 gram tepung segitiga
- 80 gram keju cheddar parut
- 3 btr telur
- 1 sdt baking powder
Cara Membuat :
- ➡sambil menunggu hangat siapkan loyang, olesi dg margarine, alasi kertas roti, sisihkan
- Masukan telur satu persatu sambil dimixer hingga rata ya
- Note : sewaktu memasukan telur, adonan tepung harus sudah bnr2 hangat ya, agar pas dipanggang nanti dlmnya kopong
- Masukan keju parut & baking powder, mixer sampai rata lalu matikan
- Masukan adonan k dlm plastik segitiga lalu spuit kan (maaf cetakannya meleyot sana sini, msh amatir soalnya🙈)
- Texture dlmnya kopong, anakku sampai minta nambah trs 🙋
Demikianlah informasi mengenai resep Sus Kering Keju renyahh bgtt yang dapat admin sampaikan. Semoga dapat bermanfaat bagi para pembaca. Terima kasih.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar