Bahan - Bahan :
- 400 gr terigu
- 250 gr mentega samin
- 100 gr gula halus
- 2 kuning telur
- 1/2 sdt garam
- 1 sdt roombutter
- wijen
Cara Membuat :
- Panaskan oven
- Campurkan semua bahan. Aduk rata
- Setelah tercampur rata, bentuk sesuai yg diinginkan. Balur permukaan kue dg wijen. Letakkan di loyang. Panggang hingga kuning kecoklatan
Demikianlah informasi mengenai resep Makmol (Kue kering mentega samin) yang dapat admin sampaikan. Semoga dapat bermanfaat bagi para pembaca. Terima kasih.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar