Bahan - Bahan :
- Bahan A (diayak jd satu) :
- 175 gram tepung terigu protein sedang
- 2 sdm susu bubuk
- Bahan B :
- 350 ml putih telur
- 200 gram gula halus
- 1/2 sdt cream of tar tar/air jeruk lemon/nipis
- 1 sdt emulsifier (tbm/sp/ovalet)
- 1 sdt vanili bubuk
- Bahan D :
- 200 gram mentega leleh suhu ruang
- Bahan E :
- 1 sdt pasta coklat+mocca
- 1 sdt pewarna biru (blue sky)
Cara Membuat :
- Campur Bahan B lalu mixer dgn speed tinggi sampai mengembang putih kaku (jika diangkat adonannya muncul jambul petruk)
- Masukkan ayakan Bahan A bergantian dgn Bahan D, 3× tahapan, campur rata sampai homogen dgn teknik aduk balik, jgn sampai ada mentega yg mengendap
- Panggang dalam oven suhu 160-170 dc, selama kurleb 45 menit
Demikianlah informasi mengenai resep Marmer Cake Putih Telur | Resep NCC yang dapat admin sampaikan. Semoga dapat bermanfaat bagi para pembaca. Terima kasih.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar